HUKUM PERISTIWA

Nama Kadinkes Jember Dicatut Untuk Menipu

Jember – Kejahatan terjadi karena ada peluang, kali ini aksi tipu menipu terjadi di Jember. Tak tanggung tanggung penipu menggunakan nama Kepala Dinas Kesehatan Jember meminta uang sumbangan ke klinik-klinik dengan alasan untuk biaya kunjungan. Saat dikonfirmasi Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Jember, Plt. Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) dr. Koeshar Yudyarto membenarkan adanya kasus tersebut. […]

EKONOMI PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Respon Ketua Garda Indag Korwil Jember, Atas Ide Pasar UMKM

Jember – Ide yang digulirkan Lurah Tegalgede, Eriza Arief, memantik reaksi positif Ketua Garda Indag Korwil Jember, Heru Prastiono, SH. Menurutnya, ide pembangunan pasar UMKM di Kelurahan Tegalgede, Kecamatan Sumbersari, sangat luar biasa, dan perlu dukungan semua pihak, mulai pegiat UMKM di Jember, Pemerintah Kabupaten melalui Dinas Koperasi, bahkan Pemerintah Provinsi Jawa Timur, dalam hal […]

covid-19 EKONOMI PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL TOKOH

Sinergi dengan Provinsi Jawa Timur, Pemkab Jember Gelar Pasar Murah

Jember – Pemkab Jember menggelar pasar murah di depan Pendopo Wahya Wibawa Graha, Selasa, 1 Maret 2022. Bazar digelar berkat sinergi antara Provinsi Jawa Timur melalui Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Provinsi Jawa Timur dan Pemkab Jember. Sejak pagi, ratusan ibu-ibu warga sekitar pendopo, masyarakat, abang becak sudah antri menunggu dimulainya bazar. Mereka bisa membeli […]

Berita Birokrasi PEMERINTAHAN PERISTIWA POLITIK SOSIAL

Pasca Hujan Lebat, Bupati dan Wakil Bupati Tinjau Persiapan Pengerjaan Proyek Multiyears

Jember – Hujan lebat yang terjadi di wilayah Kecamatan Panti, Sabtu, 26 Februari 2022, tak menyurutkan bupati dan wakil bupati Jember, H. Hendy – Gus Firjaun untuk melihat persiapan pengerjaan proyek peningkatan jalan di Desa Serut dan sekitarnya. Setelah menyapa warga kampung durian dan anggota LMDH Rengganis, acara sempat berhenti, saat itu pukul 12.10. Bupati […]

covid-19 EKONOMI SOSIAL TOKOH

Berinovasi Lewat Pengembangbiakan Domba Berkualitas, Mohamad Huda Ingin Jadikan Jember Ikon Domba Dunia

Jember – Jember pasti bangga dengan kreativitas, inovasi dan produktifitas Mohamad Nurhuda Choiroh. Warga Desa Lampeji, Kecamatan Mumbulsari ini bertekad merubah image tentang desa dan potensi yang dimilikinya. Dia mengawali kesuksesan sebagai pengembangbiak domba berkualitas. Awalnya dia sangat senang beternak, kemudian mencari tau tentang jenis-jenis domba kualitas unggul, maka dibuatlah sebuah kandang dengan isi beberapa […]

TOKOH

Yunik Ira, Chef Lokal yang Go Internasional

Jember – Ada yang menarik disaat pelatihan kuliner pembuatan kue kering dan minuman di Balai Kelurahan Karangrejo. Sosok perempuan cantik yang memberi materi pelatihan adalah Yunik Ira. Ibu empat orang anak ini awalnya sebagai pelaku usaha umkm di tahun 2005 – 2012. Dia sempat berhenti total sebagai pelaku UMKM karena harus pindah ke Kalimantan Timur. […]

covid-19 EKONOMI PEMERINTAHAN SOSIAL

Geliat Kreatif di Kelurahan Karangrejo, Gelar Pelatihan Kuliner Pembuatan Kue Kering dan Minuman

Jember – Virus kreatif, inovatif dan produktif mulai menyebar ke seluruh wilayah Kabupaten Jember, ini sejalan dengan keinginan Bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto, ST. IPU. Hari ini, Kamis, 24 Februari 2022, Kelurahan Karangrejo menggelar kegiatan pelatihan kuliner pembuatan kue kering dan minuman, dengan mendatangkan Chef Yunik Ika, yang punya pengalaman tingkat Internasional di bidang […]

Berita Birokrasi EKONOMI PEMERINTAHAN PERISTIWA POLITIK SOSIAL

Kontraktor Minta Presiden dan Gubernur Jawa Timur, Agar Bupati Jember Serius Tangani Pembayaran Proyek Wastafel

Jember – Kontraktor pekerjaan wastafel yang belum terbayar menggelar aksi unjuk rasa didepan pendopo Wahya Wibawa Graha, Selasa, 22 Februari 2022. Mereka meminta bupati Jember Ir. Hendy Siswanto, agar segera menuhi janjinya untuk membayar pekerjaan proyek yang sudah selesai tahun lalu. Mereka didukung oleh ratusan masa, berorasi minta bupati Hendy segera membayar hak mereka. Masa […]

HUKUM PERISTIWA

Lanjutan Sidang Gugatan Perbuatan Melawan Hukum Bank Bukopin 2 Triliun, Jelang Putusan

Jember – Sidang lanjutan Gugatan Perdata Perbuatan Melawan Hukum Bank Bukopin Cabang Jember senilai 2 trilyun kembali digelar Selasa, 22 Februari 2022 Dalam sidang yang diketuai Hakim Majelis Totok Yuniarto, dalam agenda penyerahan kesimpulan sempat terjadi penolakan dari pihak kuasa hukum tergugat Bank Bukopin Jember. “Mana mas dokumen kesimpulan untuk pihak Penggugat,” tanya Hakim Totok. […]

Berita Birokrasi covid-19 EKONOMI PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Dianggap Rugikan Petani, HKTI Jember Kirim Surat Terbuka ke Presiden Jokowi

Jember – Disaat petani butuh-butuhnya pupuk di masa tanam, pemerintah justru berencana memutuskan subsidi pupuk, dan ini dianggap sangat merugikan petani. Himpunan Kerukunan Tani Jember, sebagai wadah petani, kecewa dengan kebijakan pemerintah yang dianggap menyakiti hati petani. Untuk itu, Pengurus Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) berkirim surat terbuka kepada Joko Widodo. Ketua Himpunan Kerukunan Tani […]