Fakta Jember – Sekber Wartawan Indonesia (SWI) berkolaborasi dengan Dewan Kesenian Kabupaten Bogor (DKKB) untuk memeriahkan gawe besar yang akan digelar pada Mei 2025. Gawe besar itu yakni Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) SWI dan Peringatan Hari Kebebasan Pers Sedunia (HKPS) 2025. Menyongsong pelaksanaan kegiatan itu, panitia terus mematangkan persiapan kegiatan yang rencananya digelar di […]
BUDAYA
Ruwatan Massal di Puncak Wisata Badean: Merawat Tradisi dan Meningkatkan Solidaritas
Fakta Jember – Di tengah hiruk-pikuk pasar durian yang menggoda, sebuah ritual sakral bernama Ruwatan Massal digelar di Puncak Wisata Desa Badean, Kecamatan Bangsalsari, Kabupaten Jember. Acara pada Jum’at malam, 18 Januari 2025, ini tak hanya menjadi ajang berdoa dan bersedekah, tetapi juga mencerminkan kekayaan budaya dan kearifan lokal yang dijaga oleh masyarakat setempat. Ruwatan […]
Ini Perbedaan JATMAN dengan PATMAN yang Harus Diketahui oleh Warga NU Sedunia
Fakta Jember – Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) H Amin Said Husni memberikan penjelasan mengenai kedudukan PATMAN. PATMAN yaitu Perkumpulan Ahlith Thoriqoh Al Mutabarah An Nahdliyyah yang didirikan oleh Habib Luthfi bin Yahya. PATMAN kemudian didaftarkan menjadi badan hukum dan mendapatkan SK dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) pada 2019. […]
Ini Dua Keistimewaan Tafsir Al Jailani Menurut Syeikh Muhammad Fadhli
Fakta Jember – Syeikh Muhammad Fadhil Al-Jailani Al-Hasani Al-Husein menyebutkan bahwa Tafsir Al-Jailani memiliki beragam keistimewaan. Ia juga menjelaskan bahwa agama yang benar adalah agama Islam saat mengisi Kajian Tafsir Al-Jailani di Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya beberapa waktu lalu. “Pada tafsir ini Syeikh Abdul Qodir Jailani dalam menafsirkan innalladzina amanu mengatakan yaitu orang-orang yang beriman […]
PPI Suskses Gelar Pertunjukan Budaya Indonesia Hingga Dulang Antusias Mahasiswa di Taiwan
Fakta Jember – Pertunjukan seni dan budaya ‘Indonesian Cultural Day 2024′ sukses menarik animo masyarakat Taiwan dan mahasiswa asing. Indonesian Cultural Day 2024′ (ICD) digelar oleh Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Tainan, Taiwan di National Cheng Kung University (NCKU) Hall. Mahasiswa Indonesia sekaligus panita, Harry Francisco mengatakan ada 2.000 pengunjung, termasuk masyarakat lokal Taiwan dan pelajar […]
Literasi Kunci Meningkatkan Kualitas Hidup
Fakta Jember – Ketua Komnas Indonesia untuk UNESCO, Itje Chodijah mengatakan, literasi adalah alat hidup dan hak asasi manusia yang mendasar. “Literasi itu adalah hak setiap manusia. Jadi bukan hanya membaca dan menulis, tetapi keterampilan untuk hidup,” kata Itje dalam acara 13 tahun Heka Leka di Visinema Pictures, Cilandak Timur, Jakarta, Sabtu 16 November 2024. […]
John Krasinski Dinobatkan Sebagai Pria Terseksi di Dunia Versi People
Fakta Jember – Aktor film John Krasinski dinobatkan menjadi Pria Terseksi Dunia 2024 versi majalah People. Melansir ANTARA, penobatan itu diumumkan pada Selasa malam, 12 November 2024, selama The Late Show With Stephen Colbert. Ditulis laman People, penobatan ini disebut Krasinski telah menaikkan standarnya dan tidak pernah terpikir olehnya akan menjadi pilihan pria terseksi di […]
Fairuz A. Rafiq: Masyarakat Harus Selalu Mengingat Hari Pahlawan
Fakta Jember – Aktris Fairuz A. Rafiq menyampaikan pesan untuk memperingati Hari Pahlawan yang jatuh setiap tanggal 10 November. Ia berpesan agar masyarakat Indonesia selalu mengingat Hari Pahlawan sekaligus mengisinya dengan hal positif, baik untuk negara maupun keluarga masing-masing. “Pesannya adalah untuk seluruh masyarakat Indonesia harus selalu mengingat Hari Pahlawan,” kata Fairuz seperti dilansir ANTARA, […]
Petulo Menjadi Kue Legendaris yang Eksis dan Terus Diminati
Fakta Jember – Di tengah maraknya jajanan kekinian, kue tradisional Petulo tetap eksis dan menjadi favorit masyarakat. Petulo menawarkan cita rasa khas yang sulit dilupakan. Tekstur lembut dan manisnya yang pas membuat kue ini cocok dinikmati sebagai camilan atau hidangan penutup. Seorang pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di bidang kuliner, telah berhasil mempertahankan […]
Pemkot Pontianak Tekankan Pentingnya Melestarikan Adat Melalui Festival Arakan Pengantin
Fakta Jember – Pemerintah Kota Pontianak terus berkomitmen untuk melestarikan adat dan budaya Melayu, khususnya tradisi pernikahan. Hal ini dibuktikan dengan kembali digelarnya Festival Arakan Pengantin yang telah menjadi ikon Kota Pontianak. Arakan pengantin merupakan warisan budaya tak benda yang harus dijaga keberlangsungannya. Festival ini bukan hanya sekadar perlombaan, tetapi lebih sebagai upaya bersama dalam […]