PEMERINTAHAN PERISTIWA

PANIJEM Apresiasi Rencana Pembangunan Pabrik Pupuk Organik

Jember – Rencana pembangunan Pabrik Pupuk Organik oleh Pemerintah Kabupaten Jember , menuai reaksi beragam. Salah satunya reaksi positif dari Ketua Paguyuban Petani Jember (PANIJEM), Totok S. Mianta. Beliau mengapresiasi dan mendukung penuh program Pemkab Jember mengambil kebijakan membuat pabrik pupuk organik. Akan tetapi, PANIJEM meminta dan mengingatkan Bupati Jember tidak asal produk organik tapi […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL Uncategorized

Pemkab Jember Bakal Perbaiki Jalan Sejuta Lobang Tahun Ini

Jember – Kabar baik untuk warga Jember, hari ini, Senin, 24 Januari 2022, Bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto, ST, IPU mengawali kunjungan ke beberapa ruas jalan rusak di Wilayah Kecamatan Ambulu. Wilayah yang dikenal dengan kondisi jalan yang rusak parah tersebut bakal dibenahi di awal tahun 2022. Pemkab jember melalui Dinas PUBM dan SDA sudah […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Diapel Relawan Bencana, Bupati Sampaikan Kekuatan Relawan yang Luar Biasa

Jember – Apel Relawan Bencana yang digelar hari ini, Kamis, 20 Januari 2022 di Alun- alun Jember, menjadi sangat luar biasa, karena sedikitnya lebih 500 personil relawan dari berbagai komunitas bisa ikut hadir. Dihadapan wartawan yang mewawancarai usai apel digelar bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto, ST., IPU., mengatakan kalau apel hari ini merupakan apel […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Libatkan 40 Komunitas Relawan, Bupati Jember Pimpin Apel Gelar Relawan Penanggulangan Bencana

Jember – Sedikitnya 40 komunitas relawan hari ini, kamis, 20 Januari 2022 gelar apel bersama di Alun-Alun Jember. Apel ini digelar dengan maksud untuk membangun sinergi diantara komunitas dalam menghadapi setiap kejadian bencana. Selain itu, bupati ingin memberi ruang yang cukup bagi relawan untuk membangun sinergi, dan efektifitas pemanggangan bencana. Sigit Akbari, Kepala Badan Penanggulangan Bencana […]

EKONOMI PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Putus Mata Rantai Rentenir, Gubernur Khofifah Salurkan Rp50 Juta Zakat Produktif Bagi Pelaku Usaha Ultra Mikro di Pamekasan

Pamekasan – Rabu, 19 Januari 2022. Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyalurkan zakat produktif senilai Rp 50 juta kepada 100 pelaku usaha ultra Mikro di Pamekasan Madura. Cara ini dilakukan dengan berkeliling kabupaten/ kota guna memutus mata rantai rentenir yang dinilai sangat memberatkan masyarakat. Mengawali sambutan usai penyerahan zakat produktif kepada pelaku usaha ultra […]

HUKUM PERISTIWA SOSIAL

Polisi Penganiaya Jurnalis Nurhadi Divonis 10 Bulan Penjara, AJI Akan Dorong Jaksa Ajukan Banding

Surabaya – Rabu, 12 Januari 2022, Ketua Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia, Sasmito mengapresiasi dukungan yang diberikan oleh berbagai pihak dan jurnalis dari berbagai daerah dalam mengawal penuntasan perkara penganiayaan terhadap jurnalis Tempo, Nurhadi. Hal ini disampaikan Sasmito seusai menghadiri sidang pembacaan putusan terhadap dua polisi yang menjadi terdakwa dalam perkara tersebut di PN Surabaya, Rabu, […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Warga Dusun Karang Bire Desa Sumberlesung, Kecamatan Ledokombo Resahkan Jalan Berlobang

Jember – Cuaca buruk yang terjadi di wilayah Kota Jember berdampak pada munculnya persoalan di beberapa wilayah, seperti banjir yang menerjang daerah perumahan Bumi Mangli Permai, dan beberapa tempat lainnya, juga berdampak pada kerusakan jalan desa. Hari ini, Selasa, 11 Januari 2022, warga Dusun Karang Bire, Desa Sumberlesung di kejutkan munculnya lobang di ruas jalan […]

HUKUM PERISTIWA

Dirasa Jalan Ditempat, Kuasa Hukum Halim Hoentoro, Desak Polisi Segera Tindak Lanjuti Laporan Dugaan Pelanggaran ITE

Jember – Kuasa Hukum Pemilik eks – Gedung GNI , Ihya Ulumuddin, S.H., gerah akibat belum ditindak lanjutinya laporan dugaan pelanggaran UU ITE terkait berita bohong yang dilakukan oleh IW (warga Ambulu oleh pihak penyidik Polres Jember), ini membuat Udik, demikian dia dipanggil kemudian angkat bicara. Ditemui disela-sela kesibukannya Senin, 10 Januari 2022, Udik mengungkapkan […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA SOSIAL

Diguyur Hujan Deras, Ratusan Rumah di Jember Diterjang Banjir

Jember – Minggu, 9 Januari 2022, hujan deras mengguyur Jember selama beberapa jam. Beberapa tempat seperti di daerah Perumahan Bumi Mangli Permai diterjang luapan air yang meluncur dari arah Sukorambi. Tampak air begitu deras merangsek jalur perumahan, beruntung tidak ada korban jiwa, namun banjir tersebut sempat membuat warga panik. Luapan air tersebut, melewati jalan -jalan […]

EKONOMI PERISTIWA

ACT Bangun Ratusan Unit Rumah untuk Korban Erupsi Gunung Semeru Lumajang

Lumajang – Aksi Cepat Tanggap (ACT) dukung Pemerintah dengan membangun 100 hunian nyaman terpadu untuk 100 rumah korban erupsi Semeru Lumajang, Jawa Timur. Rumah yang ACT bangun ini wujud solidaritas masyarakat Indonesia. Pasalnya dimasa transisi tanggap darurat sebagaimana surat keputusan Bupati Lumajang, yang dibutuhkan mereka tidak hanya soal pangan tetapi juga Hunian yang nyaman “ACT […]