JEMBER, faktajember.com – Pasca musibah Longsor yang terjadi di jalur Kalisat – Patempuran wilayah Kecamatan Kalisat, aparat dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) melakukan pembersihan dengan mendatangkan alat berat becho. Rabu, (24/1/2018) Pantauan dilapangan, petugas BPBD di bantu aparat kepolisian, TNI dan masyarakat turun bekerja sama membersihkan tumpukan tanah yang menutup Jalan. Kegiatan dimulai sekitar […]
PERISTIWA
Hujan Deras , Kalisat Banjir, 3 Rumah Roboh
Jember, FaktaJember.com – Hujan deras yang turun sejak sire hari di Wilayah Kalisat, selasa 23/1 mengakibatkan beberapa ruas jalan terendam air. Pantauan wartawan Faktajember dilapangan diketahui air setinggi 60 cm menggenang dijalan PB. Sudirman, depan kantor UPT Binamarga Kalisat hingga di rel kereta api dibawah jembatan. Selain itu luberan air juga terjadi di Jalan Dr […]
Diguyur Hujan Sejak Siang, Tiga Longsor di Kalisat
Jember (Fakta Jember) – Hujan yang deras sejak Selasa (23/1/2018) siang siang longsor di tiga lokasi di Desa Ajung, Kecamatan Kalisat. Relawan penanggulangan bencana, Nuryadi, Selasa malam ini menjelaskan tiga lokasi tersebut. Pertama, longsor di Gunung Kemiri. Bencana ini korban satu rumah warga rusak berat, Kedua, di Dusun Krajan Desa Ajung yang terkena satu rumah […]
Datangkan Alat Berat Bersihkan Longsoran
Jember (Fakta Jember) – Pasca musibah longsor yang terjadi di jalur Kalisat – Patempuran wilayah Kecamatan Kalisat, petugas dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) melakukan pembersihan dengan mendatangkan alat berat becho, Rabu (24/1/2018). Pantauan di lapangan, petugas BPBD dibantu aparat kepolisian, TNI, dan masyarakat bergotong royong membersihkan tumpukan tanah yang menutupi jalan. Pembersihan dimulai sekitar […]
Camat Kirim Tiga Surat Pasca Banjir di Bangsalsari
Camat Kirim Tiga Surat Pasca Banjir di Bangsalsari Jember (Fakta Jember) – Camat Bangsalsari Murtadlo mengirim tiga surat ke Pemkab Jember pasca banjir yang melanda Kecamatan Bangsalsari, Rabu malam (17/1/2018). “Pertama laporan kepada Bupati. Kedua, pengajuan normalisasi sungai dan pembuatan tangkis sungai. Ketiga, permohonan sembako bagi seluruh korban banjir ke Dinas Sosial,” kata Murtadlo, Senin […]
Kades Bangsalsari Minta Perhatian Pemkab Jember
Jember (Fakta Jember) – Kepala Desa Bangsalsari, Kecamatan Bangsalsari, Adi Susanto meminta Pemerintah Kabupaten Jember untuk turun melihat langsung kondisi banjir. “Mohon diperhatikan, saya mengharapkan dari dinas terkait dengan ini kalau bisa langsung meninjau ke lokasi,” tutur Adi Susanto, Kamis (18/1/2018). Akibat hujan yang deras sejak Rabu (17/1/2018) sore hingga malam sungai di belakang Ponpes […]
Kegiatan Belajar di Ponpes Ar-Rosyidi Bangsalsari Terhenti
Jember (Fakta Jember) – Pagi ini kegiatan belajar mengajar di Pondok Pesantren Ar-Rosyidi terhenti karena banjir yang melanda semalam, Rabu (17/1/2018). Banjir tersebut membuat tembok pondok yang ada di Dusun Krajan, Desa Bangsalsari, Kecamatan Bangsalsari, ini jebol. Tembok jebol diperkirakan pukul 21.30. Akibatnya lumpur masuk ke lingkungan pondok. Kerugian diperkirakan mencapai Rp. 100 […]
Puluhan Warga Kecamatan Pakusari Terjangkit TBC
Jember – FaktaJember.com – Puluhan warga Kecamatan Pakusari, Kabupaten Jember terjangkit penyakit (TBC) atau paru- paru cukup parah. Hal itu disampaikan Camat Pakusari Drs. M. Suryadi kepada faktajember di kantornya, hari ini rabu 17/1. Menurutnya ihwal diketahuinya warga terjangkit TBC itu setelah dirinya bersama Muspika Plus kepala Puskesmas melakukan kunjungan kerumah warga beberapa saat lalu. […]
Bonek dan PSHT Jember Deklarasi Damai
Diwarnai Insiden Ketegangan Jember (Fakta Jember) – Pesilat PSHT (Persaudaraan Setia Hati Teratai) dan suporter Bonek Raung Jember mendeklarasikan perdamaian. Deklarasi dilaksanakan di Alun-alun Jember, Selasa (24/10/2017). Ribuan pesilat datang memakai seragam warna hitam. Sementara ratusan suporter memakai kaos berwarna hijau. Deklarasi ini diprakarsai oleh Kepolisian Resort Jember dan dipimpin langsung oleh Kapolres […]
Jainuri: Persid Sore Ini Yang Penting Menang Menjamu Deltras Sidoarjo
Jember, FaktaJember.com – Dalam rangka lanjutan kompetisi Liga 3 PSSI Jatim putaran 12 besar, Persid Djember sore ini Minggu 3/9/17 menjamu Deltras Sidoarjo di Stadion JSG Ajung Jember, dalam laga sore nanti tuan rumah Persid berusaha bermain semaksimal mungkin meskipun banyak persoalan yang muncul di internal mereka , bahkan komandan Secaba, Letkol Agus Sujianto berusaha […]