Jember (Fakta Jember) – Presiden Joko Widodo tiba di Bandara Notohadinegoro Jember, Sabtu (12/08/2017), untuk melakukan kunjungan kerja selama dua hari di kabupaten yang baru saja dinobatkan sebagai Kota Karnaval. Turun dari pesawat kepresidenan dengan nomor RJ 85, Jokowi tampak memakai sarung. Ia didampingi Ibu Negara Iriana. Kepala Staf Presiden Teten Masduki dan Menteri […]