Jember – H. Tri Basuki, di nyatakan lolos verifikasi administrasi tahap pertama dalam pencalonan ketua Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat (KORMI) Jember periode tahun 2025-2029. Hal ini di ketahui dari salah satu panitia penyaringan dan penjaringan bakal calon ketua Kormi Jember, se telah melakukan verifikasi administrasi terhadap 1 bakal calon yang telah memasukkan berkas pendaftaran, sabtu […]
Tag: jember
FKTI Korca Jember Gelar Kejuaraan Dalam Rangka Seleksi Atlet
Jember – Federasi karate tradisional Indonesia Jember bakal menggelar kejuaraan Karate se wilayah Korca Jember. Kegiatan yang digunakan sebagai ajang evaluasi dan seleksi atlet Forda III Kormi di Jember tahun 2026 tersebut bakal di ikuti kohai dari seluruh Dojo yang ada. Menurut rencana, kejuaraan bakal di gelar akhir November tahun 2025. Ketua panitia kejuaraan karate […]
Muncul Satu Nama Dalam Pra Musorkab KORMI Jember
Jember – Hari ini, Senin, 27 Oktober 2025, bertempat di Aula Dinas Pemuda Dan Olahraga Jember, di gelar pra musorkab komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI ) Jember. Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Kabupaten Jember telah melakukan tahapan menuju pergantian kepengurusan. Bambang Cipto Wibowo, Wakil Ketua Panitia Musorkab menjelaskan, bahwa puncak acara Muscab KORMI Jember, akan […]
Kembalikan Kejayaan Jember Sebagai Pusat Ekonomi dan Wisata
Fakta Jember – Pemerintah Kabupaten Jember ingin kembali berjaya sebagai pusat ekonomi dan wisata. Harapan itu diungkapkan oleh Bupati Jember Muhammad Fawait, Senin, 27 Oktober 2025, usai prosesi penyatuan air tujuh sumber di Kecamatan Panti. “Kita kembalikan lagi kejayaan Kabupaten Jember untuk menjadi pusat ekonomi, termasuk pusat pariwisata,” kata Bupati Fawait. Untuk mengembalikan kejayaan yang […]
Puskesmas Tidak Merujuk Pasien ke RS Soebandi, Ini Kata Bupati Fawait
Fakta Jember – Puskesmas di Jember tidak merujuk pasien ke rumah sakit dr. Soebandi yang notabene milik pemerintah setempat diungkap Bupati Fawait. Temuannya itu diungkapkan Bupati Fawait saat bertemu dokter dan tenaga kesehatan Puskesmas Panti, Minggu 26 Oktober 2025, dalam rangkaian program Bunga Desaku. Politisi Partai Gerindra ini pun meminta agar pihak Puskesmas merujuk pasien […]
Bupati Fawait Ajak Warga Panti Turunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi
Fakta Jember – Bupati Jember Muhammad Fawait mengajak warga Kecamatan Panti untuk ikut menurunkan angka kematian ibu melahirkan dan bayi baru lahir. Ajakan itu digelorakan saat melepas ribuan warga Panti yang berkumpul di Lapangan Darungan untuk ikut jalan sehat, Minggu, 26 Oktober 2025. “Bantu kami untuk menurunkan angka kematian ibu, angka kematian bayi, stunting,” kata […]
Dukungan Untuk H. Karim Menguat Jelang Musda Partai Golkar Jember
Jember – Setelah di hembus isu penundaan pelaksanaan Musyawarah Daerah Partai Golkar, hari ini, Selasa, 14/10/25 menjelang digelarnya Musyawarah Daerah (Musda) DPD Partai Golkar Kabupaten Jember, H Karimullah Dahrujiadi, mendapatkan dukungan penuh dari jajaran Pengurus DPD dan Ketua Pengurus Kecamatan (PK) se-Kabupaten Jember. Pembacaan pernyataan dukungan, dilaksanakan di Aula DPD Partai Golkar Kabupaten Jember. Pernyataan […]
Akhirnya Ervan Priambodo Di tetapkan Sebagai Ketua KONI Jember Periode tahun 2025-2029
Jember – Setelah sempat beredar isu bakal di PLT kannya ketua KONI Jember, karena di duga adanya Miss komunikasi dengan pihak tertentu, akhirnya Ervan Priambodo, ketua Pengcab PBSI Jember ditetapkan menjadi ketua Koni Jember periode 2025-2029. Penetapan Ervan secara aklamasi tersebut melalui Musorkab Koni Jember pada hari senin (13/10/2025) sore. Hadir di Pelaksanaan Musorkab Koni […]
Kader-Kader Partai Sorot Kisruh Bupati Dan Wakil Bupati Jember
Jember – Perseteruan bupati dan wakil bupati sudah berada di titik merah. Mereka tidak saling komunikasi sejak pasca lebaran tahun lalu. Buntutnya, jalannya pemerintahan terganggu. Di media sosial, muncul unggahan aktivitas Wabup Djoko Susanto, bukti carut marutnya birokrasi. Celakanya, belum ada upaya dari pihak pihak berkompeten menjadi penengah, termasuk DPRD Jember. Diamnya DPRD membuat warga […]
Laskar Merah Putih Desak Partai Gerindra Selesaikan Polemik Bupati Dan Wakil Bupati Jember
Jember – Suguhan drama perseteruan bupati dan wakil bupati Jember semakin memanas, dan melebar. Djoko Susanto, wakil bupati yang merasa tidak di hargai Bupati Fawait, melaporkan pasangannya ke KPK. Tidak itu saja, mantan kepala badan Pertanahan Nasional Jember, tampak kesal dengan sikap arogan mantan Anggota DPRD Jatim tersebut. Djoko menarik simpati rakyat Jember dengan memainkan […]










