Dirikan Sekolah Penerbangan, Targetkan Bandara Internasional
PENDIDIKAN

Bikin Sekolah Penerbangan di Bandara Notohadinegoro

Ajung, Fakta Jember – Pemerintah Kabupaten Jember bersama PT Merpati Training Center (MTC) akan mendirikan sekolah penerbangan. Ini untuk mendukung pembangunan sumberdaya manusia dan alam Jember. Kesepakatan tersebut diambil dalam audiensi antara Pemkab Jember, MTC, dan PTPN XII yang berlangsung di Bandara Notohadinegoro Jember, Selasa, 06 April 2021. “Pada pertemuan kedua nanti saya harap sudah […]

PEMERINTAHAN

Bandara Notohadi Negoro Kini Memiliki SBU Permanen

| faktajember.com | Pemerintahan | Kamis | 23 April 2020 | 17:25 WIB | Sumbersari – Bandar Udara Notohadi Negoro kini resmi memiliki sertifikat permanen untuk beroperasi. Ini diperoleh setelah melengkapi berbagai persyaratan, seiring semakin lengkapnya fasilitas. Kepala Dinas Perhubungan, Hadi Mulyono, ditemui di ruang kerjanya pada Kamis, 23 April 2020, menjelaskan upaya yang dilakukan […]

PEMERINTAHAN

Tahun Ini Bangun Asrama Haji untuk 500 Orang

  faktajember.com | Pemerintahan|21 Maret 2019 | 22:36 WIB Jember Kota  – Pemerintah Kabupaten Jember akan membangun asrama haji dan umroh tahun ini. Landasan terbang Bandara Notohadinegoro pun diperpanjang. Ini terungkap dalam pengajian rutim Malam Jum’at Manis di Pendapa Wahyawibawagraha, Kamis, 21 Maret 2019. Bupati Jember Faida saat memberikan pidato sambutan mengungkapkan bakal pergi ke Jakarta […]

PERISTIWA

Hari Ini Langit Jember Menggelegar

  Jember (Fakta Jember) – Hari ini, Rabu (4/4/2018), langit Jember akan menggelegar. Sedikitnya 40 pesawat tempur akan melakukan sejumlah manuver. Pesawat – pesawat itu akan melakukan latihan menggunakan Bandara Notohadinegoro. Kolonel Pnb. Andi Wijaya, S.sos, usai makan malam di Pendapa Wahyawibawagraha, Selasa (3/4/2018) malam, mengatakan, latihan ini akan melibatkan 72 anggota TNI AU “Bandara […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Bandara Jember Bagian Nawa Cita ke-7 Presiden Jokowi

Jember (Fakta Jember) – Bandara Notohadinegoro menjadi perhatian serius Presiden Joko Widodo. Bandara milik masyarakat Kabupaten Jember ini menjadi bagian Nawa Cita ketujuh. Hal disampaikan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan RI, Agus Santoso, saat berkunjung ke Kabupaten Jember, Sabtu (2/09/2017). Nawa Cita ketujuh itu, pengembangan kemandirian ekonomi melalui pengembangan tempat – tempat strategis yang […]