PENDIDIKAN

Tiga Bocah Yatim Wakili Jember di Omatiq

faktajember.com – Tiga anak yatim mewakili Kabupaten Jember dalam Olimpiade Matematika dan Al Qur’an (Omatiq) Nasional 2018. Sebelum berangkat, ketiga bocah ini sowan ke Wakil Bupati Jember Drs. KH Abdul Muqit Arief di rumah dinas Wabup, Jum’at 12 Oktober 2018. Mereka yang bakal mengharumkan nama Jember yakni Muhammad Rivaldi Maulana. Bocah 12 tahun ini asal […]

PERISTIWA

Pemkab Jember Bantu Korban Gempa

faktajember.com – Pemerintah Kabupaten Jember memberikan bantuan kepada warganya yang menjadi korban gempa pada 11 Oktober 2018 pukul 01.44. Seperti diketahui, gempa berkekuatan 6,0 SR dengan kedalaman 10 km terjadi di laut Situbondo. Getarannya terasa di beberapa kabupaten. Di Jember, getarannya cukup kuat. Bahkan menyebabkan kerusakan puluhan rumah warga dan tempat ibadah. Wakil Bupati Jember […]

OLAHRAGA

Wabup : Panggil Kembali Atlet di Luar Kota

faktajember.com – Kabupaten Jember adalah salah satu kabupaten besar di Jawa Timur yang memiliki banyak potensi, khususnya di bidang olahraga. Namun para atlet minim apresiasi. Banyak atlet asli jember justru membela kota lain. “Sudah saatnya jember memanggil kembali para atlet lokal yang kini diambil luar kota, karena sejatinya mereka itulah yang sangat berpotensi,” ujar Wakil […]

EKONOMI

Serius Kembangkan UMKM Berbasis Digital

faktajember.com – Pemerintah Kabupaten Jember melaksanakan upacara memperingati hari jadi ke-73 Provinsi Jawa Timur tahun 2018, Jum’at 12 Oktober 2018. Upacara yang digelar di Alun-alun Jember ini mengusung tema “Memakmurkan Jawa Timur melalui Industri UMKM Berbasis Digital”. Wakil Bupati Jember Abdul Muqit Arief menjadi inspektur upacara menyampaikan, pemerintah serius untuk mempertahankan dan mengembankan Usaha Micro, […]

PEMERINTAHAN

Bupati Faida : Workshop SDGs Positif Bagi Pemerintah

faktajember.com – Bupati Jember Dr. Hj. Faida MMR mengatakan bahwa workshop SDGs sangat positif bagi pemerintah salah satunya yakni mempercepat tercapainya sasaran pembangunan daerah yang lebih terarah dengan cara keterbukaan pemerintah dengan masyarakat. Hal itu disampaikannya setelah mengisi acara Workshop mengonsolidasikan pelaksanaan SDGs dengan open goverment partnership di pendopo bupati jember Wahyawibawagraha, Kamis 11 Oktober […]

PEMERINTAHAN

Keterbukaan Berdampak Positif

faktajember.com – Keterbukaan pemerintah kabupaten jember kepada masyarakat cukup tinggi serta membawa dampak positif, dan jember kami harapkan dapat menularkan keterbukaan tersebut kepada kota disekitarnya . Hal tersebut disampaikan oleh kementrian bappenas Slamet Soedarsono setelah mengisi acara Workshop mengonsolidasikan pelaksanaan SDGs dengan open goverment partnership bersama bupati Jember Dr. Hj. Faida MMR di pendopo bupati […]

PERISTIWA

Enam Kecamatan Terdampak Gempa Situbondo

faktajember.com – Sedikitnya enam kecamatan di Kabupaten Jember mengalami dampak gempa 6,4 SR yang berpusat di Situbondo. Pemerintah bergerak cepat memberikan bantuan. “Data sementara yang kita terima Akibat gempa situbondo sedikitnya ada enam kecamatan di wilayah Kabupaten Jember yang terkena dampak gempa dan teman teman camat dan BPBD masih terus bergerak mencari informasi tambahan,” ujar […]

Uncategorized

Perbarui Data Korban, BPBD Jember Komunikasi dengan Relawan

faktajember.com –  BPBD Jember terus melakukan komunikasi dengan relawan yang ada di palu untuk selalu update perkembangan korban asal Jember yang ada di palu. Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Jember Heru Widagdo mengatakan hal itu ketika ditemui di kantor BPBD Jember jl. Danau Toba no 16 tegal gede kecamatan sumbersari, Rabu 10 Oktober 2018. […]

HUKUM

Polda Jatim Bongkar Perdagangan Ilegal Burung Langka

faktajember.com – Kepolisian Daerah Jawa Timur berhasil membongkar perdagangan ilegal satwa dilindungi di Dusun Gambiran, Desa Curahkalong, Kecamatan Bangsalsari. Pers rilis pengungkapan kasus ini digelar di lokasi penemuan 443 satwa burung langka itu, Selasa 9 Oktober 2018. Diskrimsus Polda Jatim Kombes Pol Agus Santoso mengungkapkan, Polda Jatim sebelumnya telah mengamankan beberapa ekor burung satwa langka […]

PERISTIWA

Kapolda Jatim Resmikan Rumah Murah untuk Polisi Jember

faktajember.com – Kapolda Jatim Inspektur Jendral Polisi Drs. Luki Hermawan M.Si. melakukan peletakan batu pertama pembangunan rumah murah bersubsidi, Selasa 9 Oktober 2018. Dalam sambutannya Hermawan menyampaikan, rumah murah bersubsidi ini dapat membantu menyejahterakan personel Polisi dan aparatur sipil negara (ASN). “Dengan adanya rumah murah bersubsidi, yang murah ini, dapat memprioritaskan kesejahteraan personel maupun ASN,” […]